09 Juni 2008
5
09 Juni 2008
joZZ
Berbicara tentang C&C edisi Tiberium ini maka tak lain akan dihadapkan dengan perseteruan dua faksi yaitu Nod dan GDI, namun disamping kedua faksi tersebut dalam C&C3 ini akan diramaikan oleh sebuah faksi Scrin alien. Untuk faksi peramai suasana ini dapat anda coba dalam skirmish game atau ada bonus campaign setelah anda menyelesaikan campaign mode untuk Nod dan GDI.
Nah yang menjadi ciri-ciri dari C&C yaitu potongan FMV yang ditampilkan layaknya sebuah acara berita di televisi, akan ada banyak ditemui pemeran yang akan berjalan-jalan di sekitar lokasi saat anda diberikan briefing untuk misi selanjutnya, juga untuk NOD cutscene yang akan di latar belakangi suasana yang gelap dan warna merah, juga tak luput cutscene untuk Scrin seorang pemeran akan dibalut dengan pakaian karet seperti alien. Saat melihatnya kita anda akan dihadapkan layaknya menonton sebuah pertunjukan diTV.
Cerita campaign untuk C&C3 ini akan dimulai serangan dari faksi NOD hinggal Scrin akan menyerang bumi. Area perang akan dibagi dalam 3 jenis terrain. Untuk misi-misi nya tak akan jau berbeda dari game RTS lainnya ataupun C&C sebelumnya, namun tetap dibutuhkan strategi yang baik, khusunya untuk misi-misi dari faksi Nod akan lebih dicondongkan pada stealth action.
Nah selain dari campaign mode tentunya ada skirmish mode dan juga multplayer. Setiap faksi memiliki keunikan masing-masing yang membuat permainan tetap menarik, misalnya untuk Scrin, akan lebih cepat saat mengumpulkan tiberium, dan juga unit Scrin kebal terhadap radiasi dari Tiberium, GDI infantry unit tidak kebal terhadap radiasi Tiberium, namun GDI mempunyai teknologi yang dapat membuat unit tidak terlihat musuh, sehingga membuat mereka lebih baik untuk penyerangan tiba-tiba. Dan rata-rata untuk skirmisg game ini akan memakan waktu sekitar 20-40 menit.
Untuk gameplay, maka untuk Nod jika upgrade teknologi sudah dapat membuat mammoth tank, maka harus segera dibuat, karena mammoth memiliki hampir semua kemampuan apa lagi setelah full upgrade, seperti untuk mendeteksi stealth unit, menghancurkan serangan, baik dari darat, maupun udara, dan juga serangan lasser. Untuk mesin komputer dengan spesifikasi P4 3.2GHz, 2GB RAM, and GeForce 7800 akan memiliki sedikit lagg jika diset semua grafis untuk high-ress saat terjadi battle besar. Jadi direkomendasikan Core2 Duo 2.6GHz, 2GB RAM, GeForce 8800 card, maka anda akan dapat menikmati keindahan dunia dari C&C3 ini dan dahsyatnya saat aksi perang dimulai.
Nah untuk fans C&C yang lama tidak mengikuti perkembangan dunia game, yang satu ini jangan sampai terlewatkan, namun jika ingin mencari gaya permainan dari RTS yang baru maka tidak akan ditemukan di C&3 ini, namun untuk semuat pecinta RTS, walau sudah setahun dari perilisannya, bagi yang belum mencuba maka C&C3 ini jangan sampai terlewatkan......
Command & Conquer 3 Tiberium Wars
Welcome back Commander
Game bertype RTS ini sudah sangat populer di dunia PC, Command & Conquer 3 Tiberium Wars (C&C3) ini merupakan lanjutan cerita untuk C&C edisi Tiberium. C&C3 ini memiliki gameplay yang tidak jauh berbeda dengan seri-seri C&C sebelumnya, namun pada C&C3 ini anda akan menemui banyak kesenangan tersendiri. C&C3 ini sudah dirilis tahun lalu tepatnya pada akhir Maret 2007.Berbicara tentang C&C edisi Tiberium ini maka tak lain akan dihadapkan dengan perseteruan dua faksi yaitu Nod dan GDI, namun disamping kedua faksi tersebut dalam C&C3 ini akan diramaikan oleh sebuah faksi Scrin alien. Untuk faksi peramai suasana ini dapat anda coba dalam skirmish game atau ada bonus campaign setelah anda menyelesaikan campaign mode untuk Nod dan GDI.
Nah yang menjadi ciri-ciri dari C&C yaitu potongan FMV yang ditampilkan layaknya sebuah acara berita di televisi, akan ada banyak ditemui pemeran yang akan berjalan-jalan di sekitar lokasi saat anda diberikan briefing untuk misi selanjutnya, juga untuk NOD cutscene yang akan di latar belakangi suasana yang gelap dan warna merah, juga tak luput cutscene untuk Scrin seorang pemeran akan dibalut dengan pakaian karet seperti alien. Saat melihatnya kita anda akan dihadapkan layaknya menonton sebuah pertunjukan diTV.
Nah selain dari campaign mode tentunya ada skirmish mode dan juga multplayer. Setiap faksi memiliki keunikan masing-masing yang membuat permainan tetap menarik, misalnya untuk Scrin, akan lebih cepat saat mengumpulkan tiberium, dan juga unit Scrin kebal terhadap radiasi dari Tiberium, GDI infantry unit tidak kebal terhadap radiasi Tiberium, namun GDI mempunyai teknologi yang dapat membuat unit tidak terlihat musuh, sehingga membuat mereka lebih baik untuk penyerangan tiba-tiba. Dan rata-rata untuk skirmisg game ini akan memakan waktu sekitar 20-40 menit.
Untuk gameplay, maka untuk Nod jika upgrade teknologi sudah dapat membuat mammoth tank, maka harus segera dibuat, karena mammoth memiliki hampir semua kemampuan apa lagi setelah full upgrade, seperti untuk mendeteksi stealth unit, menghancurkan serangan, baik dari darat, maupun udara, dan juga serangan lasser. Untuk mesin komputer dengan spesifikasi P4 3.2GHz, 2GB RAM, and GeForce 7800 akan memiliki sedikit lagg jika diset semua grafis untuk high-ress saat terjadi battle besar. Jadi direkomendasikan Core2 Duo 2.6GHz, 2GB RAM, GeForce 8800 card, maka anda akan dapat menikmati keindahan dunia dari C&C3 ini dan dahsyatnya saat aksi perang dimulai.
Nah untuk fans C&C yang lama tidak mengikuti perkembangan dunia game, yang satu ini jangan sampai terlewatkan, namun jika ingin mencari gaya permainan dari RTS yang baru maka tidak akan ditemukan di C&3 ini, namun untuk semuat pecinta RTS, walau sudah setahun dari perilisannya, bagi yang belum mencuba maka C&C3 ini jangan sampai terlewatkan......
Related Articles :
Do you like this article? Spread the words!
If you enjoyed this post, please consider leaving a comment or subscribing to the E-mail feed to have future articles delivered to your feed reader.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
5 Responses to “Command & Conquer 3 Tiberium Wars”
10 Juni 2008 pukul 11.05
Artikel di blog Anda sangat menarik dan berguna sekali. Anda bisa lebih mempopulerkannya lagi di infoGue.com dan promosikan Artikel Anda menjadi topik yang terbaik bagi semua pembaca di seluruh Indonesia. Telah tersedia plugin / widget kirim artikel & vote yang ter-integrasi dengan instalasi mudah & singkat. Salam Blogger!
http://www.infogue.com
http://game.infogue.com/command_conquer_3_tiberium_wars
11 Juni 2008 pukul 13.56
thx bro atas informasinya..gw liat2 dolo ya
29 Agustus 2008 pukul 08.41
Wah game yang kayak gini paling gua suka bisa main multiplayer.
From:www.sampara.com
27 Oktober 2010 pukul 11.54
Salah satu game C & C favorit saya selain General. Masih suka saya mainin klo lagi senggang. Sekarang lagi coba namatin campaign ekspasionnya, Kane's Wrath
Oh ya, yg pengen tahu soal Scrin, salah satu pihak dalam Tiberium Wars itu, mampir aja di blog saya. Setengah promosi sambil nambah ilmu, hehehe...
11 Oktober 2013 pukul 22.04
bro kalo pake laptop asus a43 sdram 4 gb vga nvidia geoforce 2gb gt610 core i3 2,4GHzbisa ??
Posting Komentar