31 Oktober 2009

0

DIrectX 11 TOP Games

  • 31 Oktober 2009
  • joZZ
  • Dirilisnya Windows 7 dan telah dijual di seluruh penjuru dunia, dengan itu juga DirectX 11 versi terbaru dirilis oleh Microsoft. Application Programming Interface(API) grafis dari DirectX 11 merupakan evolusi dari DirectX 10. Evolusi ini bukan hanya menambahkan fitur-fitur baru saja untuk Dx11 seperti perubahan sebelumnya dari dx9 ke dx10 memakan waktu yang cukuo lama, tapi perubahan dx10 ke dx11 ini terbilang cukup cepat. Fitur yang paling baru dan menarik dinamakan Tessellation, yang meningkatkan jumlah dari poligon-poligon grafis yang bisa dilihat, dan untuk rendering lebih dari satu proses, yang sangat menguntungkan untuk processor yang sudah lebih dari satu core (Intel dual core dan tipe terbarunya, dan AMD X2 dan tipe terbarunya) jauh lebih baik dari pada versi DX sebelumnya.

    Untuk sementara ini masih ATI yang sudah mengeluarkan produk yang mendukung dx11 ini yaitu ATI series 5000. Nvidia belum ada mengumumkan produknya yang mendukung dx11 ini, tapi dipastikan akhir tahun ini atau awal tahun 2010 Nvidia pasti akan mengeluarkan produknya.

    Dari DigitalBattle ada perkiraan 10 game-game yang akan mendukund DirectX11 pada saat perilisannya

    10. Battleforge (EA Games)

    Battleforge sudah dirilis dan untuk saat ini hanya game ini yang masih mendukund Directx11.

    9. The Lord of The Rings Online

    Walaupun LOTR Online sudah dirilis beberapa tahun yang lalu, tapi nantikan Patch terbaru dari LOTR Online karena akan mendukung dx11 ini, pengembagan game ini kerjasama dengan AMD dan rencanya dirilis pada Januari 2010.

    8. Dirt 2 (Codemasters)

    Dirt2 untuk PS3 dan XboX360 sudah dirilis, tapi untuk PC masih dipending oleh Codemasters sampai bulan Desember 2009 ini, jadi Codemasters masih sempat untuk mengimplementasikan dx11, dan tentunya didukung oleh AMD.

    7. F1 2010

    Selain game rally, Codemasters juga berencana untuk mengembangkan game balap F1 terbaru, yang akan dikembangkan dengan menggunakan engine dari Dirt2 dan rencanaya akan dirilis seiring dengan dimulainya Season F1 2010 pada bulan Maret.

    6. Alien vs. Predator

    Team yang bekerja untuk mengembangkan avp pada tahun 1999, Rebellion kembali untuk membuat Alien vs. Predator yang tentunya dengan fitur yang lebih lengkap, dengan tiga tipe berbeda yang dapat dimainkan (Aliens, Predators, Marines), dan tentunya didukung dengan DirectX 11 sepebuhnya.

    5. Alan Wake

    Walaupun sebelumnya Alan Wake diperuntukan Intel Quad Core dan directX10, sepertinya ada beberapa alasan yang untuk menunda perilisan untuk PC, dan hanya XboX360 dan PS3 saja yang telah diberitakan secara resmi perilisannya. Sedangkan game ini aslinya diperuntukan untuk PC, namun perilisan untuk PS3 dan XboX360, tentunya perilisan di PC akan ditunda dan akan ditambahkan fitur dx11.

    4. STALKER : Call of Pripyat

    Developer GCS World sudah mengeluarkan screenshot pebrbandingan dx 10 dan dx 11 untuk versi dari game ini, dan sepertinya tidak banyak perbedaan, maka developer akan mengembangkan untuk speed dan stabilitas

    3. Supreme Commander 2

    Supreme Commander, pertama diilis dua tahun yang lalu, masih merupakan game RTS paling menarik dari segi grafis, dan untuk sequelnya Supreme Commander 2 akan dikembangkan dengan pengembangan engine dari game pertamanya, dan akan disertakan dx11 yang telah mendukung untuk game ini, sekitar satu tahun dari sekarang.

    2. Crysis 2

    Walaupun Crytek belum secara resmi memberitahukan fitur DirectX11 untuk Crysis 2 (walau masih diumumkan secara resmi), sudah diyakini kalau pengembangan game ini akan menggunakan CryEngine 3, yang tentunya akan mendukung dx 11 sepenuhnya). Poster untuk Crysis asli dipublikasikan untuk dx10 dan sepertinya tak kan jauh berda untuk Crysis 2, yang akan mengambil bagian untuk dx 11.

    1. Battlefield 3

    battlefield 3 akan dikembangakan dengan Frostbite 2, dan akan didukung dengan DX11 sepenuhnya, dan tentunya akan menganimasikan efek-efek dari ledakan dalam peperangan jauh lebih baik. BF3 kemungkinan akan dirilis akhir 2010 atau awal 2011.

    sumber : Digitalbattle
    Read More

    27 Oktober 2009

    0

    Dota-Allstars AI Map 6.64 AI 0.213

  • 27 Oktober 2009
  • joZZ
  • Setelah di rilis Map DOTA 6.64 oleh Icefrog beberapa waktu yang lalu, BMP (buffmeplz) sedang dalam proses penyempurnaan Map AI nya dan untuk map DOTA versi 6.64 AI 0.213 sudah semakin banyak penyempurnaan dan tentunya masih banyak kekurangan nya, jika ingin mencuba, jangan lupa untuk mengupdate Warcraft III anda ke patch 1.24b.
    - link 1 - mediafire
    - link 2 - megaupload
    - link 3 - rapidshare

    Untuk changelog :

    -First update to 6.64
    -Changed the default AI behaviour of creeps and towers to be the same as in the official map
    -Fixed the fade on Circles of Protection belonging to other players
    -Fixed some numerical errors on Bristleback's abilities


    -Added some additional AI ability functionality (Black Hole, Fissure, Epicenter)


    Read More

    22 Oktober 2009

    0

    The Video Game Hall of Fame by IGN

  • 22 Oktober 2009
  • joZZ
  • Read More
    0

    Patapon 2 : Sony PSP

  • joZZ


  • Patapon 2, sekuel game dari Patapon yang menceritakan masa lalu dari pasukan patapo, saat mereka akan berlayar menuju ujung dunia. Namun naas menimpa karena dalam perjalanan di tengah lautan mereka bertempur melawan monster laut dilautan saat badai, akhirnya mereka kalah dan kapal mereka karam, namun beruntung karena ada beberapa pasukan yang selamat dan mereka meminta bantuan kepada dewa Patapon untuk membantu mereka membentuk pasukan baru, untuk menuju ke ujung dunia.



    Game ini berbasis RTS dengan ritme musik, selama ritme musik nya sempurna maka pasukan patapon akan lebih bersemangat (yang disebut FEVER) baik dalam menyerang ataupun bertahan, pasukan patapon ada beberapa jenis namun yang bisa di bawa untuk bertempur hanya 4 jenis saja, dan dari tiap jenis dapat dipilih untuk menjadi HERO yang memiliki kemampuan khusus dari tiap jenis pataponnya.



    Game PSP yang berbasis ritme musik ini sangat menarik, dari segi sound dan visual 2D yang sangat colorful sangat menarik untuk dimainkan. Ada sekitar 40 level permainan dan beberapa level dapat dimainkan berulang-ulang dan setiap perulangan tiap level maka kesulitannya juga akan meningkat.
    So, spare your time to try this game.




    (semua gambar diambil dari google images)
    Read More

    21 Oktober 2009

    0

    Dota-Allstars 6.64 Official Map Released!

  • 21 Oktober 2009
  • joZZ


  • DotA modifikasi dari game warcraft III yang masih diemari sampai sekarang, baru-baru ini icefrog selaku pencipta map DotA merilis versi terbaru untuk map DotA dengan versi 6.64, namun yang hal yang pling penting untuk diingat adalah untuk bermain di map ini diperlukan patch warcraft 1.24b
    Download map disini:
    - Link 1
    - Link 2

    Ada beberapa perubahan, yang bisa di lihat di changelog :

    Heroes

    Broodmother
    - Spin Web now shows a minimap icon

    Clockwerk
    - Armor decreased by 1

    Dark Seer
    - Ion Shell cast on an already affected unit will replace the old buff instead of stacking
    - Wall of Replica damage dealt when affecting an enemy hero increased from 125 to 150
    - Wall of Replica image damage increased from 60% to 70%

    Dazzle
    - Removed the extra vision on Weave that remains for 12/18/24 seconds. It now only reveals for a couple of seconds during the cast effect.

    Huskar
    - Burning Spears damage rescaled from 6/8/10/12 to 4/8/12/16

    Lanaya
    - Psionic Trap now adds to your most recently placed trap to your selection panel as a secondary unit

    Leoric
    - Vampiric Aura increased from 5/10/15/20% to 10/16/22/28%

    Lone Druid
    - True Form movement speed decreased by 35
    - Hero movement speed increased by 10
    - True Form transformation time increased from 1.45 to 2 seconds
    - True Form armor increased by 2
    - Spirit Bear's leash range reduced from 1500 to 925
    - Spirit Bear no longer returns to Syllabear when he attacks out of leash range. Instead the bear will not attack

    Lord of Avernus
    - Aphotic Shield cast range decreased from 800 to 300
    - Death Coil cast range increased from 300 to 800

    Morphling
    - Morph Replicate mana cost increased from 0 to 150

    Necrolyte
    - Strength gain increased from 1.5 to 2.0

    Nerubian Assassin
    - Mana Burn can no longer target creeps since it no longer effects them (42965)

    Nerubian Weaver
    - Urna Swarm's Scarab's cast mechanism changed. If you cast Infestation while having multiple Scarab selected, only one casts one at a time instead of all of them.

    Night Stalker
    - Darkness cooldown reduced from 240/180/125 to 180/150/120

    Obsidian Destroyer
    - Agility increased from 15 + 1.4 -> 24 + 2.0

    Pandaren Brewmaster
    - Primal Split's Fire Panda now has hero damage type

    Pudge
    - Flesh Heap reworked, it no longer gains strength from creeps. Instead he gains strength (same values as before, 0.9/1.2/1.5/1.8) for any nearby (400 AOE) dying enemy hero. You still get the bonus if the unit dies outside of the aoe if you are the killer.

    Rhasta
    - Scepter version of Mass Serpent Wards no longer increases ward count. Instead, the damage of the wards is increased to match previous damage output.

    Storm
    - Base Intelligence increased from 23 to 26

    Sven
    - Warcry AoE increased from 350 to 450

    Techies
    - Remote mine now adds to your most recently placed mine to your selection panel as a secondary unit

    Tidehunter
    - Kraken Shell reworked, instead of removing buffs in time intervals, buffs are now removed whenever 600 HP is lost from player based damage. The counter is reset whenever you don't take damage for 6 seconds.

    Undying
    - Base strength reduced from 25 to 22
    - Intelligence gain reduced from 2.8 to 2.0
    - Dying Illusions no longer trigger Plague Aura for regeneration

    Viper
    - Movement speed decreased by 5

    Warlock
    - Fixed Upheaval from slowing in the AOE around you rather than at the target AOE as it should

    Items

    Arcane Ring
    - AoE increased from 400 to 600

    Armlet of Mordiggian
    - Recipe restored to previous version since there is no more recipe conflict. Requires claw and 900 gold recipe instead of quarter staff and 500 gold recipe

    Demon Edge
    - Damage increased from 36 to 46

    Heart of Tarrasque
    - Bonus strength increased from 35 to 40
    - Regeneration disable time reduced from 10 to 8

    Necronomicon
    - Recipe cost reduced by 50 gold

    Mjollnir
    - Static Charge changed from 45 cooldown to 35

    Phase Boots
    - Bonuses and recipe reworked

    Phase Boots:
    =============
    Boots of Speed (500)
    2x Blades of Attack (1000)
    Total: 1500

    +70 Movement Speed
    +24 Damage
    Phase (Active)


    Power Treads
    - Bonuses and recipe reworked


    Power Treads:
    ==============
    Boots of Speed (500)
    Boots of Elvenskin or Belt of Giant Strength or Robe of the Magi (450)
    Gloves of Haste (500)
    Total: 1450

    +60 MS
    +10 Any Attribute
    +25 IAS


    Orchid Malevolence
    - Increased damage by 5

    Satanic
    - Bonus damage fixed on units that morph
    - Cooldown reduced from 50 to 35

    Others

    * Reworked buyback cost scaling

    It uses the following formula:
    100+Level*Level*1.5+Time*15

    Roughly the same during the early-midgame, but scales higher as the game progresses.

    * Lots of ingame scoreboard improvements

    - Removed excess information like game time since it is available above. Condensed some other space.
    - Added an allies only column for current gold.
    - Added an allies only column for ultimate cooldowns.
    - Hero levels are now shown
    - Scoreboard title now displays all player respawn times, grouped in allies and enemy sections, so you can easily see how long someone has to revive without expanding the board manually.

    * Slightly increased the regen rate of barracks and towers when they are attacked without nearby creeps/corpses from 40 to 55

    * Added colored teleportation effects (allied only) at the target destination to match your player color (infrisios,5153)

    * Added a new command -ii (-iteminfo) that displays allied hero items in the scoreboard

    * Added a new Forked Lighting Icon, Name (Ether Shock) and visual effect (16523)
    * Changed Vengeful Spirit sound set (13425)
    * Changed Void's Time Lock visual effect (5793)
    * Items that get disabled with damage (Heart & Dagger) are no longer affected by self damage. Roshan damage now disables them.

    * Added a new test command "-killwards" to remove all observer and sentry wards on the map
    * Added a new Eyes in the Forest icon (46851)
    * Added a visual effect for Kraken Shell when buffs are removed
    * Added color change visual for Morphling's model based on the ratio of agility to strength
    * Added buyback message for observers
    * New replay data available

    Roshan Death: "Roshan",0/1
    Aegis Received: "AegisOn", PlayerID
    Aegis Dropped: "AegisOff", PlayerID
    Game Mode: "Mode"+String,HostPlayerID
    Hero Levelup: "Level"+Level,PlayerID
    Rune Store: "RuneStore"+RuneID, PlayerID. RuneID=1/2/3/4/5
    Rune Use: "RuneUse"+RuneID, PlayerID. RuneID=1/2/3/4/5 (Haste/Regen/DD/Illusion/Invis)

    Bug Fixes

    * Fixed bug that prevented Open Wounds from working properly on non-hero units. It can now target regular units.
    * Fixed Linken Sphere to properly block Nerubian Assassin's Mana Burn
    * Courier's Deliver Items ability now properly exits its logic if you interrupt the courier with a different order (shield and burst don't count)
    * Fixed Mjollnir's Static Charge being stackable
    * Fixed Proximity Mines not triggering automatically on Scourge Towers like they do on the Sentinel ones
    * Fixed a bug with disassembling Mjollnir not giving the recipe
    * Fixed Enchant from being able to take over Primal Split units
    * Fixed a bug with HCL mode where the game mode could be duplicated resulting in various other weird bugs
    * Fixed various typos
    * Fixed missing cooldown tooltip to neutral creep Tornado ability
    * Fixed Glyph from affecting Tombstone
    Read More